[PUISI] Asmaraloka

cintamu yang terdalam

[PUISI] Asmaraloka

di malam itu

deru hujan

begitu keras

mengalir deras

membasahi pipimu

membasahi bibirmu

membasuh rindumu

NulisKuy adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab penulis dan tidak mewakili pandangan tim editor.
Komentar

Silakan login untuk berkomentar.