Mau ke Korea Selatan? Ini Kosakata Bahasa Korea untuk di Bandara yang Perlu Diketahui!

Ini merupakan artikel mengenai bahasa yang ada di bandara Korea Selatan ya kawan. Silahkan yang mau baca-baca mengenai apapun yang ada di...

Mau ke Korea Selatan? Ini Kosakata Bahasa Korea untuk di Bandara yang Perlu Diketahui!

Hello Kawan semua!!!!

Kalau kamu punya rencana pergi ke Korea Selatan dalam waktu dekat, baik untuk liburan, melanjutkan studi, sampai business trip, persiapan kamu jangan berhenti hanya di budgeting, dokumen, dan packing koper aja, ya!Setelah mendarat di bandara Korea Selatan, kamu akan langsung masuk ke dunia baru dengan sistem, aturan, dan bahasa yang berbeda. Dan biar kamu nggak panik, kebingungan, atau harus berkali-kali buka Google Translate setiap ditanya petugas bandara, ada baiknya kamu membekali diri dengan beberapa kosakata bahasa Korea yang sering muncul di konteks bandara.Jadi, apa saja kosakata bahasa Korea di bandara yang wajib kamu tahu sebelum terbang ke Negeri Ginseng? Yuk, simak pembahasannya di bawah ini!

Kosakata Korea untuk di Bandara

Di bandara, tentunya terdapat beberapa situasi yang akan dihadapi, seperti check-in, keberangkatan, kedatangan, pemeriksaan keamanan, sampai menanyakan perihal informasi atau petunjuk tertentu.

Nah, di bawah ini adalah beberapa kosakata Korea yang bisa kamu sesuaikan berdasarkan situasi yang kamu hadapi di bandara!

  • Check-in Bandara

Pertama, pada saat check-in di bandara Korea Selatan, menunjukkan tiket, sampai menitipkan bagasi, kamu bisa pakai beberapa kosakata di bawah ini!

Kosakata Korea

Pengucapan

Arti dalam Bahasa Indonesia

yeog-won

Paspor

bi-ja

Visa

항공권

hang-gong-won

Tiket Penerbangan

su-ha-mul

Bagasi

기내반입수하물

gi-nae ban-ip su-ha-mul

Barang Bawaan ke Kabin

탑승권

tap-seung-gwon

Gerbang Keberangkatan

항공사

hang-gong-sa

Maskapai Penerbangan

목적지

mok-jeok-ji

Tujuan

좌석번호

jwa-seok beon-ho

Nomor Kursi

창구

chang-gu

Loket

  • .      Petunjuk dan Informasi

Kalau kamu bingung mengenai arah atau tempat dan ingin menanyakan kepada staf bandara di Korea Selatan, pastikan kamu tahu kosakata Korea di bawah ini, ya!

Kosakata Korea

Pengucapan

Arti dalam Bahasa Indonesia

gong-hang

Bandar udara

국제선

guk-je-seon

Penerbangan Internasional

국내선

guk-nae-seon

Penerbangan Domestik

출발

chul-bal

Keberangkatan

도착

do-chak

Kedatangan

연착

yeon-chak

Keterlambatan

게이트번호

ge-i-teu beon-ho

Nomor Gerbang

탑승시간

tap-seung si-gan

Waktu Naik Pesawat

환승

hwan-seung

Transit

  • .      Keamanan dan Imigrasi

Setelah check-in, umumnya kamu akan melewati 2 tahap penting lainnya, yaitu keamanan dan imigrasi.

Pada tahap ini, pemeriksaan dilakukan secara ketat, bahkan kamu juga harus menjawab beberapa pertanyaan yang diajukan staf bandara! Agar proses berjalan lancar, yuk, kenali kosakata Korea yang perlu kamu ketahui untuk step ini!

Kosakata Korea

Pengucapan

Arti dalam Bahasa Indonesia

보안검색

bo-an geom-saek

Pemeriksaan Keamanan

액체반입금지

aek-che ban-ip geum-ji

Cairan tidak boleh dibawa masuk

여권검사

yeo-gwon geom-sa

Pemeriksaan Paspor

체류기간

che-ryu gi-gan

Lama Tinggal

탑승구

tap-seung-gu

Gerbang Keberangkatan

금속탐지기

geum-sok tam-ji-gi

Pendeteksi Logam

  • .      Kedatangan

Nah, ini langkah terakhir saat kamu tiba di bandara Korea Selatan. Supaya kamu tidak bingung saat tiba, untuk mengambil bagasi, menanyakan perihal transportasi umum atau taksi, ini kotakata Korea yang perlu diketahui!

Kosakata Korea

Pengucapan

Arti dalam Bahasa Indonesia

수하물찾는

su-ha-mul chat-neun-got

Tempat Pengambilan Bagasi

세관

se-gwan

Bea Cukai

신고서

sin-go-seo

Formulir Deklarasi

입국장

ip-guk-jang

Area Kdatangan

출구

chul-gu

Pintu Keluar

택시승강장

taek-si seung-gang-jang

Tempat Naik Taksi

대중교통

dae-jung-gyo-tong

Transportasi Umum

Nah itu dia ya kawan informasi mengenai apa saja yang ada di bandara Korea Selatan. Itu merupakan catatan jika kalian nanti akan berkunjung ke Korea Selatan ya. Bagaimana??? Suka??? Semoga saya bisa menulis lagi apapun dengan niche Korea ya kawan semuanya. Sekian dan terimakasih.♥

Sumber artikel :

https://blog.hellocation.id/ini-kosakata-bahasa-korea-untuk-di-bandara-yang-perlu-diketahui/

 

NulisKuy adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab penulis dan tidak mewakili pandangan tim editor.
Komentar

Silakan login untuk berkomentar.